Cara memasang 7 kolom iklan 125x125 di Blogspot

Cara memasang 7 kolom iklan 125x125 di Blogspot - Selamat datang di blog Sejarah Aceh, Info kali ini adalah tentang Cara memasang 7 kolom iklan 125x125 di Blogspot !! Semoga tulisan singkat dengan kategori Blogging !! Widget Blogger !! ini bermanfaat bagi anda yang membutuhkan. Dan untuk anda yang baru berkunjung kenal dengan blog sederhana ini, Jangan lupa ikut menyebarluaskan postingan bertema Cara memasang 7 kolom iklan 125x125 di Blogspot ini ke social media anda, Semoga rezeki berlimpah ikut di permudahkan sang khalik yang maha kuasa, Selengkapnya lansung lihat infonya dibawah -->




Buat Sobat yang nyari duit sambil ngeblog alias nyari pendapatan tambahan dari Iklan, Afliasi program, PTC,Backlink dan sejenisnya, nich gw ada tips dari Kang Mochal,gimana caranya meamasang 7 kolom iklan 125x125 dibawah header blog sobat, wow keren banget seperti sobat lihat di Blog saya...gimana mau...?

Kalau Sobat hanya ingin memasang 2 atau 3 kolom di sidebar kanan, sobat bisa lihat caranya di posting saya sebelumnya " Cara menambah kolom SIDEBAR ADS di template blogspot ".

Ayo kita mulai permak lagi Blog kita biar tambah yahud dengan tampilannya,dan ikuti langkah - langkah dibawah ini :

1.Seperti biasa, setelah sobat login ke blogspot, lalu sobat masuk ke halaman Layout/Tata letak blog sobat dan klik Edit Html( sebelumnya backup dulu template anda dengan cara mengklik Download full template, jadi template sobat yang lama langsung tersimpan ).

2. Langkah pertama sobat copy kode dibawah ini

<div id='sidebar-ads'>
<div class='ads-sidebar'>
<center><ul>
<li><a href='mailto:subagya@gmail.com' target='_blank'><img border='0' height='125' src='http://i306.photobucket.com/albums/nn252/cebong_ipit/banner-ifoell.png' width='125'/></a></li>
<li><a href='mailto:subagya@gmail.com' target='_blank'><img border='0' height='125' src='http://i306.photobucket.com/albums/nn252/cebong_ipit/banner-ifoell.png' width='125'/></a></li>
<li><a href='mailto:subagya@gmail.com' target='_blank'><img border='0' height='125' src='http://i306.photobucket.com/albums/nn252/cebong_ipit/banner-ifoell.png' width='125'/></a></li>
<li><a href='mailto:subagya@gmail.com' target='_blank'><img border='0' height='125' src='http://i306.photobucket.com/albums/nn252/cebong_ipit/banner-ifoell.png' width='125'/></a></li>
<li><a href='mailto:subagya@gmail.com' target='_blank'><img border='0' height='125' src='http://i306.photobucket.com/albums/nn252/cebong_ipit/banner-ifoell.png' width='125'/></a></li>
<li><a href='mailto:subagya@gmail.com' target='_blank'><img border='0' height='125' src='http://i306.photobucket.com/albums/nn252/cebong_ipit/banner-ifoell.png' width='125'/></a></li>
<li><a href='mailto:subagya@gmail.com' target='_blank'><img border='0' height='125' src='http://i306.photobucket.com/albums/nn252/cebong_ipit/banner-ifoell.png' width='125'/></a></li>
</ul></center>
</div>
</div>

3. Kemudian paste di atas <div id='main-wrapper'> atau <div id='main-wrap1'><div id='main-wrap2'> kalau template sobat 3 kolom tentu di ada id=main ada sidebar lagi,sobat paste di atas ini <div id='side-wrapper1'> atau sejenisnya yang nantinya/pada intinya berada di bawah header blog sobat, jadi tergantung template sobat karena masing-masing template berbeda kode Html nya, ada juga

4. Langkah selanjutnya sobat copy kode dibawah ini

#sidebar-ads {
width:970px;
margin-bottom:5px;
float:right;
background:#fff;
padding:10px;
}
.ads-sidebar{float:left; margin:0pt; padding:0pt}

#sidebar-ads ul li ul{list-style-type:square; margin-left:1.5em; padding:0; border:0}
#sidebar-ads ul li ul li{border:0}
#sidebar-ads .ads-sidebar ul{background:transparent none repeat scroll 0% 50%; border:1px solid transparent; float:left; margin:0pt; padding:10px 0pt 10px 2px; width:970px}
#sidebar-ads .ads-sidebar ul li{display:inline; list-style-type:none; margin:0pt; padding:0pt}
#sidebar-ads .ads-sidebar ul li a:hover{border-bottom:none; list-style-type:none}

.ads-sidebar ul{margin:0px; padding:0px}
.ads-sidebar ul li a{float:left}
.ads-sidebar img{margin:0px 0px 5px 5px; border:1px solid #CCC; padding:2px}
.ads-sidebar img:hover{border:1px solid #999}

Nach di sini lebar Width tergantung template masing-masing, disini kebetulan template saya witdth nya 970px (sobat tinggal rubah bsesuai dengan lebar template sobat), demikian juga margins dan pading, menurut selera sobat lah.

5. Dan paste lagi di atas ]]></b:skin>

6. Klik SAVE/Simpan dan lihat hasil kerja sobat...mantap dach

Happy Blogging....


Demikianlah Artikel Cara memasang 7 kolom iklan 125x125 di Blogspot, Semoga dengan adanya artikel singkat seperti Informasi postingan Cara memasang 7 kolom iklan 125x125 di Blogspot ini, Anda benar benar sudah menemukan artikel yang sedang anda butuhkan Sekarang. Jangan lupa untuk menyebarluaskan informasi Cara memasang 7 kolom iklan 125x125 di Blogspot ini untuk orang orang terdekat anda, Bagikan infonya melalui fasilitas layanan Share Facebook maupun Twitter yang tersedia di situs ini.